Peran Ekonomi Digital di Tengah Wabah Covid-19

Ekonomi baru atau disebut dengan ekonomi digital akan terus berkembang dan diminati masyarakat Indonesia. Terdata 86% dari pengguna internet mereka memanfaatkan jaringan internet untuk bertransaksi jual beli. Oleh karenanya, dimasa PSBB akibat wabah covid-19 di Indonesia, teknologi bisa mengambil perannya untuk menstimulus pengembangan ekonomi khususnya pedagang kecil dan menengah. Sikap konsumtif masyarakat Indonesia bisa menjadi peluang besar bagi usaha lokal. Khususnya jika didukung dengan pemasaran online yang pasarnya luas dan global, sehingga penyedia produk (baik barang maupun jasa) harus berbekal pengetahuan tentang kualitas produk, standar pelayanan, dan mengedepankan kejujuran. Tidak hanya pada pemanfaatan teknologi saja, untuk memperoleh hasil yang signifikan dalam ekonomi digital harus berbekal pengetahuan tentang konsumen, segmentasi pasar dan strategi pemasaran. Dengan begitu persaingan ekonomi dalam negeri Indonesia akan baik dan mandiri, tanpa bergantung pada asing. download pdf disini

Model Rekrutmen Anggota Badan Wakaf Sebagai Pengelola Harta Umat (Studi Kasus Badan Wakaf Indonesia Jakarta)

Oleh: Adib Susilo, Arie Rahmat Soenjoto, Mufti Afif

Abstrak

Karya ini bertujuan untuk mengindentifikasi model dan bentuk rekrutmen anggota Badan Wakaf Indonesia (BWI) Pusat.Sehingga diharapkan dari hasil penulisan ini dapat menjadi bahan atau dasar rujukan bagi lembaga lembaga wakaf khususnya dalam strategi rekutmen karyawan atau anggotanya, khususnya lembaga wakaf dan zakat yang ada di daerah-daerah pelosok provinsi dalam pengelolaan harta umat. Dengan Indentifikasi terkait model rekrutmen sangat penting melihat begitu maraknya lembaga keuangan Islam seperti wakaf yang dilakukan oleh sekelompok masyarakat yang belum optimal dalam pengelolaan Continue reading “Model Rekrutmen Anggota Badan Wakaf Sebagai Pengelola Harta Umat (Studi Kasus Badan Wakaf Indonesia Jakarta)”

PHILANTHROPY ISLAM DAN IDEOLOGI EKONOMI PEMERSATU UMAT MELALUI MASJID : SEBUAH PENDEKATAN KONSEPTUAL

Oleh: Mufti Afif & Syamsuri

Abstract

Pertumbuhan jumlah masjid yang terus berkembang mencapai 6 -75% pertahun, bahkan pada tahun 2018 lebih kurang 800.000 masjid dengan berbagai tipologinya yaitu masjid raya, besar, agung, jami‘, bersejarah dan berada di tempat publik tersebar di kepulauan Nusantara. Hal ini membuktikan praktik philantropy Islam berupa infaq, zakat, sedeqah dan wakaf umat muslim di Indonesia dalam status memuaskan. Saat ini fungsi masjid tidak lagi terbatas dalam kegiatan ritual yang bersifat spiritual saja, melainkan masjid telah menjadi ideologi ekonomi yang mempersatukan umat. Maka kegiatan pemungutan dan pendistribusian philantropy Islam akan sangat efektif dan efisien apabila Continue reading “PHILANTHROPY ISLAM DAN IDEOLOGI EKONOMI PEMERSATU UMAT MELALUI MASJID : SEBUAH PENDEKATAN KONSEPTUAL”

Jual Beli Model ‘Inah di Lembaga Keuangan Syariah: Tinjauan Konsep, Hukum dan Implementasi

Oleh: Richa Angkita Mulyawisdawati & Mufti Afif

ABSTRAK

The sale and purchase of ‘inah and tawarruq is a classic problem that is recognized or not continues to grow and be practiced by individuals and financial institutions to date. Based on the facts on the ground, this type of engineering of sale and purchase occurs in Islamic Financial Institutions (LKS), where Islamic Financial Institutions only serve and serve financial services for its customers who need funds. So much is found that most LKS activities lead to financing through murabahah scheme where the scheme of the contract is considered safe for the LKS because the level of risk is lower than other types of contract. This paper is intended to determine the nature of the concept and legal sale

Continue reading “Jual Beli Model ‘Inah di Lembaga Keuangan Syariah: Tinjauan Konsep, Hukum dan Implementasi”

Pemberdayaan Ekonomi Berbasis Masjid dan Manajemen Ketakmiran pada Masjid An Nur dan FORSIMAL, Dadung, Mantingan

Mufty Afif*,  Andi Triyawan*, Royyan Ramdhani Djayusman* (*Dosen UNIDA GONTOR)

Abstract
The purpose of outreach activities with the title of “ The Administrators Empowerment An Nur Dadung Mosque in the administrator’s management is to help the mosque administrators as the responsible to manage all activities and routines which connected for ummah on the religious, education and economics”. The second purpose, is to improve the scientific religion administrators An Nur Dadung mosque.
Continue reading “Pemberdayaan Ekonomi Berbasis Masjid dan Manajemen Ketakmiran pada Masjid An Nur dan FORSIMAL, Dadung, Mantingan”

Analisis Strategi Penghimpunan Dana Zakat, Infak, dan Sedekah (Studi kasus di LAZ Ummat Sejahtera Ponorogo)

Royyan Ramdhani Djayusman, Mufti Afif, Andi Triyawan, Faizal Abduh (UNIDA GONTOR)

Abstract
One of the Zakat Institution in Ponorogo is LAZ Ummat Sejahtera Ponorogo, which has a muzakki 1.500 people in Ramadan, but except that month, it has 350-400 people of muzakki. The Aim of this research is to identify the preferences and factors influencing the Muslims of Ponorogo in paying Zakat infaq,shodaqoh and to identify the strategy of accumulating zakat infak shodaqoh at LAZ Ummat Sejahtera Ponorogo. Continue reading “Analisis Strategi Penghimpunan Dana Zakat, Infak, dan Sedekah (Studi kasus di LAZ Ummat Sejahtera Ponorogo)”

تحليل إستراتيجية لجمع أموال الزكاة والإنفاق والصدقة (دراسة تحليلية في مؤسسة الزكاة “أومات سيجاهتيرا” فونوروكو)

Oleh: Royyan Ramdhani Djayusman, Mufti Afif, Andi Triawan, Faizal Abduh (Universitas Darussalam Gontor)

الملخص

لا شك أن بلاد إندونيسيا من أكبر البلدان الإسلامية حيث يبلغ عدد  المسلمين فيه حوالي 13٪ من المسلمين فى العالم. [1]  و يبلغ عدد سكان إندونيسيا حوالي 238 مليونا، و أكثرهم المسلمون (يعني يقرب من 87٪).[2]  فمن هذا المنطلق، لا بد أن تكون إندونيسيا بلدة قوية من ناحية الاقتصاد، بيحث أن تؤخذ الثروة الاقتصادية من أموال الزكوات والإنفاقات والصدقات، خاصة من أجل التنمية الاقتصادية. Continue reading “تحليل إستراتيجية لجمع أموال الزكاة والإنفاق والصدقة (دراسة تحليلية في مؤسسة الزكاة “أومات سيجاهتيرا” فونوروكو)”

Pembiayaan Defisit APBN Menurut Umer Chapra (Studi Analisa Kritik Terhadap Pembiayaan Defisit APBN Indonesia 2010-2015

oleh: Fatturroyhan dan Mufti Afif
Universitas Darussalam Gontor

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pembiayaan defisit APBN Indonesia tahun 2010-2015 dan untuk melakukan analisa kritik terhadap pembiayaan defisit APBN Indonesia tahun 2010-2015 ditinjau dari pemikiran Umer Chapra. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Continue reading “Pembiayaan Defisit APBN Menurut Umer Chapra (Studi Analisa Kritik Terhadap Pembiayaan Defisit APBN Indonesia 2010-2015”

Celah Riba Pada Perbankan Serta Konsekwensinya Terhadap Individu, Masyarakat dan Ekonomi

Mufti Afif
STEBI Al-Muhsin Yogyakarta
Richa Angkita Mulyawisdawati

STEBI Al-Muhsin Yogyakarta

Abstract
Harta adalah perhiasan dunia yang diciptakan Allah untuk umat manusia. Harta merupakan sesuatu yang sering diperebutkan manusia dan bahkan cara memperolehnya pun bisa dilakukan dengan cara yang salah; seperti riba, mencuri, merampok dan ghasab. Riba adalah jenis transaksi yang diharamkan Islam karena merugikan salah satu pihak dari dua pihak yang bertransaksi.

Continue reading “Celah Riba Pada Perbankan Serta Konsekwensinya Terhadap Individu, Masyarakat dan Ekonomi”